Example floating
Example floating
Example 728x250
Politik & Pemilu

Bara API Deklarasi Jenderal Andika Perkasa Maju di Pilpres, Pengamat : Penuhi 3 Hal

16
×

Bara API Deklarasi Jenderal Andika Perkasa Maju di Pilpres, Pengamat : Penuhi 3 Hal

Sebarkan artikel ini
Example 468x60

Jakarta | Kompas 1 Net –Setelah Barisan Rakyat Andika Presiden Indonesia (Bara API) melaksanakan deklarasi agar Panglima TNI, Jenderal Andika Perkasa, maju pada pilpres 2024, banyak dukungan yang datang.

Geser ke Bawah Untuk Lanjut Membaca
Example 300x600

Pengamat politik Universitas Esa Unggul, Jamiluddin Ritonga, ikut menyoroti peluang yang dimiliki Andika Prakasa di pilpres 2024.

Menurut dia, mantan KASAD itu sangat kecil peluangannya untuk dicalonkan partai politik untuk maju pilpres.

Akan tetapi, kata dia, peluang kecil itu bisa berubah asalkan Jenderal Andika dapat memenuhi tiga hal.

“Peluang Andika Perkasa menjadi Capres pada 2024 tetap ada asalkan dapat memenuhi tiga hal,” kata Jamiluddin dalam keterangannya, Sabtu (12/2/2022).

Pertama, kata Jamiluddin, Andika dalam waktu dekat harus dapat meningkatkan elektabilitasnya dengan membuat gebrakan monumental.

Hal itu diperlukan agar partai politik mau mengusungnya pada pilpres 2024 mendatang.

“Misalnya dapat menyelesaikan konflik di Papua tanpa kekerasan. Bisa juga karena mampu meningkatkan moral prajurit seperti yang dilakukan M. Yusuf saat menjadi Panglima,” katanya.

 

Supriyadi

Example 300250
Example 120x600